SOLAT SUNAT TASBIH (jika kamu lakukannya, nescaya Allah akan mengampunkan dosa kamu)



Solat Sunat Tasbih.
Solat sunat Tasbih ini dapat membuka pintu keampunan kita daripada Allah s.w.t
Agar kita  medapatkan keampunan daripada Allah diatas dosa yang kita lakukan. Dosa-dosa besar dan yang kecil, yang dahulu dan yang sekarang, yang zahir dan yang batin. yang disengajakan dan yang tidak disengajakan. dosa-dosa kita akan diampukan oleh Allah s.a.w. dengan melaksanakan solat sunat tasbih empat rakaat.
Solat sunat Tasbih ini telah diajarkan oleh  Rasulullah s.a.w kepada saidina abbas bin muththalib.
Rasulullah s.a.w bersabda jika kamu mampu lakukan solat tasbih setiap hari maka lakukanlah, jika tidak mampu lakuakan sekali seminggu (setiap hari jumaat) atau sekali sebulan, sekali setahun atau sekali seumur hidup.
Solat ini disebut soalt Tasbih kerana diucapkan sebanyak 300 kali tasbih dalam empat rakaat solatnya. dimana setiap rakaat terkandung 75 kali tasbih.

Cara melakukan solat Tasbih.
Solat sunat Tasbih dilakukan sebanyak empat rakaat dan satu salam sekiranya dilakuakan disiang hari, Manakala jika dilakukan dimalam hari empat rakaat itu boleh dikerjakan dengan  dua salam (2 rakaat 1 salam). Walupun empat rakaat, solat ini mengambil masa agak lama kerana ia diselangi bacaan Tasbih.


Niat solat sunat Tasbih 2 rakaat.
Sahaja aku solat sunat tasbih dua rakaat kerana Allah taa'la

Niat solat sunat Tasbih 4 rakaat.
Sahaja aku solat sunat tasbih empat rakaat kerana Allah ta'ala.
Antara surah-surah yang dianjukan.
-Rakaat pertama surah at-takathur atau ad-dhuha.
-Rakaat kedua suarh Al-ashr atau Al-insyiraah.
-Rakaat ketiga suarh Al-kafirun atau Al-Kauthar.
-Rakaat keempat suarh Al-ikhlas atau An-Nashr.
Bacaan Tasbih.
Maha suci Allah dan segal pujian bagi Allah, dan tiada tuhan melaikan Allah, dab Allah maha besar, Dan tiada daya dan upaya melainkan dengan kekuatan Allah yang maha tinggi lagi maha agung.





Sunday, 5 July 2015

WAKTU MUSTAJAB BERDOA DIBULAN RAMADAN, DOA DIMAKBULKAN.

Ramadhan adalah waktu yang tepat untuk memperbanyak doa. Ayat tentang puasa dalam surat Al Baqarah yang langsung dilanjutkan dengan ayat tentang doa mengisyaratkan hal ini.Secara khusus, ada tiga waktu di setiap hari selama bulan Ramadhan yang merupakan waktu-waktu mustajab untuk berdoa. Berdoa di waktu-waktu ini, insya Allah lebih mudah dikabulkan Allah.
Sepertiga malam terakhir
Pada hari-hari biasa, sepertiga malam yang terakhir juga merupakan waktu mustajabah untuk berdoa. Di bulan Ramadhan, berdoa di waktu ini lebih mudah bagi banyak orang karena umumnya waktu ini adalah waktu sahur.
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda:

يَنْزِلُ رَبُّنَا تَبَارَكَ وَتَعَالَى كُلَّ لَيْلَةٍ إِلَى السَّمَاءِ الدُّنْيَا حِينَ يَبْقَى ثُلُثُ اللَّيْلِ الآخِرُ يَقُولُ مَنْ يَدْعُونِى فَأَسْتَجِيبَ لَهُ مَنْ يَسْأَلُنِى فَأُعْطِيَهُ مَنْ يَسْتَغْفِرُنِى فَأَغْفِرَ لَهُ
“Rabb kita Tabaraka wa Ta’ala turun ke langit dunia ketika tersisa sepertiga malam terakhir. Lantas Allah berfirman, “Siapa saja yang berdo’a kepadaKu, niscaya akan Aku kabulkan. Siapa yang meminta kepadaKu, niscaya Aku beri. Siapa yang meminta ampunan kepadaKu, niscaya akan Aku ampuni.” (HR. Al Bukhari dan Muslim)
Sepanjang waktu puasa
Yakni sejak terbit fajar hingga terbenamnya matahari. Sebagaimana sabda Rasulullah:

ثَلاَثَةٌ لاَ تُرَدُّ دَعْوَتُهُمُ الصَّائِمُ حَتَّى يُفْطِرَ

“Tiga orang yang do’anya tidak tertolak: (pertama) orang yang berpuasa sampai ia berbuka” (HR. Ahmad; shahih lighairihi)
Saat berbuka

Perbanyak doa saat berbuka karena waktu ini juga waktu mustajabah untuk berdoa.

إِنَّ لِلصَّائِمِ عِنْدَ فِطْرِهِ لَدَعْوَةً مَا تُرَدُّ
“Sesungguhnya do’a orang yang berpuasa ketika berbuka tidaklah tertolak.” (HR. Ibnu Majah; hasan)
Jangan sia-siakan tiga waktu ini ya. Setiap hari selama Ramadhan.
1. Waktu Pertengahan Malam Terakhir
Seperti pada Firman Alloh yg berbunyi : ” Sesungguh-nya Rabb kami yg maha berkah lagi maha tinggi turun setiap malam ke langit dunia hingga tersisa sepertiga malam akhir malam lalu berfirman : ” Barang siapa yg berdoa, maka akan ku kabulkan, barang siapa yg memohon pasti ku akan perkenankan dan barang siapa yg meminta ampun, pasti aku mengampuni-nya ( HR. Bukhari) “.
2. Waktu Setalah Sholat Wajib
Syaikh bin Baaz berkata. ” Kata Duburush shalat bisa berarti akhir shalat, tetapi sebelum salam, jg bisa berarti sesudah salam. Banyak sekalii hadist2 yg menunjukkan kpd dua pengertian itu, Namun kebanyakan hadits2 itu menunjukkan bahwa yg dimaksud adlah akhir Sholat, tetapi sebelum salam karena hal itu adda kaitan-nya dg Doa “.
3. Waktu Malam Lailatul Qadar
Dlm Surat Al-Qur’an menjelaskan bahwa” Malam kemuliaan itu lebih baik daripada seribu bulan . Pd Malam ittu turun malaikat – malaikat dan malaikat Jibril dg izin tuhan-nya untuk mengatur segala urusan. Malam itu penuh kesejahteraan sampaii terbit-nya fajar (QS. Al-Qadr: 3-4)”.
4. Waktu Antara Adzan dan Iqamah, ” Doa tidak akan ditolak antara Adzan dan Iqamah” ( HR. – Abu daud )”.
5. Waktu Pada Saat Turun Hujan, ” Dua Doa yg tidak pernah ditolak : Doa Pd Waktu Adzan dan doa pd waktu hujan ” (HR. Hakim).
6. Waktu pada Saat Jihad Fii Sabilillah, ” Ada 2 (dua doa yg tidak bertolak / jarang tertolak yaitu pd saat Adzan dan Doa saat perang berkecamuk ” (HR. Abu Daud).
7. Waktu pada Saat Hari Jum’at
“Sesungguh-nya pd hari Jum’at ada satu saat yg tidak bertepatan seorang hamba muslim sholat dan memohon sesuatu kebaikan kpd Alloh melainkan akan diberikan kpd-nya dan beliau bersyaratt dg tangan-nya akan sedikitnya waktu tersebut ( HR. Bukhari)”. Tetapi dimungkinkan jg bahwa yg dimaksudkan adlh waktu antara Khutbah dan Shalat.
8. Ketika Bersujud dlm Sholat
” Adapun pd waktu sujud, maka bersungguh – sungguhlah berdoa sebab pd saat itu sangat tepat untuk dikabulkan (HR. Muslim)”.
9. Waktu Tidur dlm Keadaan Suci
Saat kita tidur dlm keadaan suci kemudian bangun pd malam hari lalu membaca doa yg ma’tsur (Doa yg datang darii Nabi Muhammad Saw), ” Tidaklah seseorang hamba tiidur dlm keada’an suci lalu terbangun pd malam hari kemudian memohon sesuatu tentang urusan duniat atau akherat melainkan Alloh akan mengabulkan-nya ( HR. Ibnu Majah)”..
10. Saat Memanjatkan Doa, ” Laa Ilaaha illa anta Subhanaka inni kuntu minazh-zhalimin”
11. Doa Setelah meninggalnya seseorang
Ketika si mayat baru saja meninggal dunia atau memejamkan mata seperti sabda Nabi Saw ” Dari Ummu Salamah bahwa Rasulullah mendatangi rumah Abu Salamah (Pada hari wafatnya) dan beliau mendapatkan kedua mata abu salamah terbuka lalu beliau memejamkan-nya seraya bersabda ” Sesungguhnya tatkala ruh diicabut, maka pandangan mata akan mengikutiinya’, Beliau Bersabda : ” Janganlah kalian berdoa untuk diri kalian kecuali kebaikan, sebab para malaikat mengamini apa yg kamu ucapkan ( HR. Muslim)”..
12. Waktu saat ditimpa suatu musibah
Yaitu dg membaca ” Inna Lillahi wa inna ilaihi Raaji’un Allahumma’ jurnii fii mushibatii, wa akhliflii khairam minhaa”, Artinya ” Sesungguhnya kita adlh kepunyaan Alloh dan kpd-nya kita akan kembali. Ya Alloh berilah ganjaran dlm musibahku ini dan berikanlah ganti kepadaku yang lebih baik darinya”..
13. Doa Orang Yg Sedang Berpuasa Sampai Berbuka
14. Doa setelah berwudhu
15. Doa pada saat Bulan Ramadhan
16. Doa dari orang tua atas anaknya dan doa seorang musafir
17. Doa orang – orang yg benar – benar dlm keadaan terjepit
18. Doa Pemimpin yang adil
19. Doa anak yg berbaiktii kpd kedua orang tuanya.
20. Doa pada hari Arafah di Arafah
Itulah beberapa Waktu – Waktu doa dikabulkan dan Mustajab yang dapat kami berikan dan jelaskan kpd anda dan semoga informasi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi anda karena tujuan dari kamii dlm menulis Artikel Waktu Doa Yg Dikabulkan ini hanya dijutukan untuk anda para pengunjung kamii yg beriman.